Monday, April 8, 2013

Browse » home» » » » » » Study Banding BLOGSPOT Atau WONDERPRESS

Study Banding BLOGSPOT Atau WONDERPRESS



Black Line - Walau belum ahli dalam bidang blogging, ni aku kasih perbandingan buat kalian Sekaligus Menjawab seseorang yang pernah bertanya bagusan mana Blogspot Tau Wonderpress , blog biasanya sih di buat di blogspot atau di wordpress, namun bagi orang yg baru dalam dunia blog mereka pasti membuatnya di blogspot, kenapa? Yaa mungkin karena namanya yg lebih popular dari pada wordpress, namun baik blogspot dan wordpress, mereka mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing, berikut perbandingannya

-Blogspot-
Blogspot dapat membaca yg namanya java script, jadi disini kalian bisa menambahakan berbagai macam widget-widget yg menarik secara mudah, dan di blogspot kalian juga bisa memodifikasai template kalian menjadi template yg menarik, juga disediakan beribu ribu template yg menarik buat didownload secara gratis

-Wordpress-
Disini kalau ingin menambahkan widget agak sedikit susah (katanya sih) namun jika kalian mau sedikit berusaha, bakalan gampang juga kok, template buat wordpress mungkin lebih sedikit daripada blogspot, namun template-template wordpress lebih rapi daripada blogspot, kelebihan dari wordpress ada pada kotak komentarnya yg lebih muda dimengerti dan lebih bagus dipandang mata, wordpress bisa mengimport semua tulisan yg pernah diposting di blogspot, namun tidak sebaliknya
untuk lebih jelas 


1. WordPress dapat mengimport postingan yang ada pada Blogger / Blogspot sebaliknya Blogger tidah bisa mengimport postingan yang ada pada WordPress.

2. WordPress menyediakan form komentar yang user friendly sedangkan Blogger agak ribet untuk memberikan sebuah komentar, tapi jika Anda bisa mensettingnya tentu saja bisa user friendly

3. Blogger menyediakan menu Drag Drop yang mudah untuk di gunakan, sedangkan WordPress sulit Drag Drop edit element halaman.

4. Blogger support Google Adsense yang mudah untuk kita gunakan pada Edit elemat halaman, sedangkan WordPress tidak mensupport Google Andsense, meskipun banyak yang menyediakan plugin google Adnsense

5. WordPress lebih unggul dalam kasus menanggulangi spam karena telah di lengkapi dengan plugin anti spam, Sedangkan Blogger dapat di lakukan dengan moderation order dari commenting systemnya.

6. Para pengguna WordPress tergolong banyak yang sombong di bandingkan dengan Blogger meskipun hanya beberapa saja, kenapa demikian? Silahkan Anda buktikan sendiri minta link Exchange ke blog Bayumukti.com. Jika Anda bukan celebrity blog sampai nangis darah pun ga bakalan di link back. Sedangkan para pengguna Blogger senantiasa bertukeran link telah terbukti di kolom-tutorial.

7. Apabila Anda telah mempunyai domain dan hosting sendiri software WordPress telah tersedia dan siap di install di cpanel Anda. Sedangkan Blogger tidak tersedia disana. Tetapi Anda juga bisa menggunakan domain Anda dan hosting pada Blogger.

Naa meski gak terlalu banyak perbandingan yg aku kasih, yaa cukup lah buat perbandingan seorang newbie kayak aku ini, sekarang terserah kalian mau pake yg bisa dimodifikasi atau mau yg polos-polos aja namun sedap dipandang, semua ada ditangan kalian
hahahahahaiiii semoga bermafaat slalu.

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.